Rabu, 20 Juni 2012

Kuarsa, Penyebaran

KUARSA

Oleh : Doddy Setia Graha

1.     Penyebaran

Kuarsa ditemukan di banyak negara pada berbagai lingkungan geologi. Produsen utama kristal kuarsa alami adalah Amerika Serikat (terutama Arkansas) dan Brasil. Kuarsa alam jarang digunakan seperti yang ditemukan di alam (terutama dalam aplikasi listrik), kecuali sebagai batu permata. Sumber utama untuk kristal kuarsa untuk industri adalah Kanada, Brasil, Jerman, Afrika Selatan, Venezuela dan Madagaskar.
Penyebaran kuarsa di Indonesia tersebar diberbagai daerah seperti terlihat pada Tabel 1.


Tabel  1. Penyebaran kuarsa di beberapa provinsi
Provinsi
Lokasi
Bangka Belitung
Lepar Pongok, Gantung, Tanjung Pandan
Kepulauan Riau
Karimun, Natuna, Lingga
Lampung
Desa Margosari, Desa Panggungrejo, Desa Sukamulya, Pekon Sukamulya, Desa Bardasuka, Desa Branti, Desa Neglasari, Desa Andiluwih
Kalimantan Tengah
Kotawaringin Barat, Sukamara
Nusa Tenggara Barat
Sekotong, Pujut, Keruak, Taliwang, Plampang, Lape, Moyo Hulu, Sape, Belo, Wawo
Nusa Tenggara Timur
Manggarai, Timor Tengah Selatan
Maluku
Desa Seith, Tanjung Kayu Putih
Papua
Bukit Aikima, Asolokobal
                        Sumber : Dari berbagai sumber

2 komentar:

  1. MEnjuaL kristal kwarsa asli hubungi 085218346186 atAu 238A2F2F

    BalasHapus
  2. Saya juga pnya bongkahan kristal kwarsa dari Ntt

    BalasHapus